Tag: Reading Comfort

Kindle Paperwhite: Cocok Nggak Buat Kamu yang Suka Baca Buku Digital?

The Buried Talent – Kindle Paperwhite adalah solusi buat kamu yang hobi baca tapi malas bawa banyak buku karena tas jadi berat. Apalagi kalau suka baca di perjalanan atau sebelum tidur. Dengan e-reader ini, kamu bisa simpan ribuan buku dalam satu perangkat kecil yang ringan dan nyaman dibaca. Kindle Paperwhite adalah perangkat khusus buat baca…